Find Us On Social Media :

Duh! Ternyata 4 Pantangan Ini Tidak Boleh Dilanggar dalam Dunia Fengshui karena Bisa Menghambat Rezeki, Apa Saja?

By Hananda Praditasari, Rabu, 15 September 2021 | 18:55 WIB

Ilustrasi

Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari

Grid.ID - Membahas tentang tradisi dan kepercayaan memang sangat mengasyikan.

Apalagi jika membahas fengshui menurut kepercayaan masyarakat Tionghoa.

Melansir Sonora.id, Fengshui yang merupakan tradisi dari budaya Tiongkok yang hingga kini masih dipercaya banyak orang.

Ya, fengshui berdampak positif dalam menentukan banyak hal, mulai dari bisnis, kerukunan rumah tangga, hingga kesehatan.

Dalam dunia fengshui, terdapat berbagai pantangan yang tidak boleh dilakukan jika shio sedang ciong dalam suatu tahun.

Pakar Fengshui Kang Sing Hwat mengatakan pantangan dalam fengshui tidak boleh dilakukan karena menyangkut kebaikan diri sendiri.

"Kalau ada pantangan lebih baik kita disiplin mengikuti aturannya," ujar Kang Sing Hwat dalam program Fengshui Radio Sonora, Senin (24/3/2020).

'Feng' sendiri sebenarnya memiliki arti 'tabrakan' yang merupakan energi dengan alam semesta sedang bertabrakan. Tentunya ada kiat-kiat yang bisa dilakukan untuk menghindari tabrakan tersebut. Yaitu dengan pantangan itu.

Baca Juga: Mual Tiap Kali Makan Masakan Sang Istri, Pria ini Langsung Lapor Polisi Saat Tahu Apa yang Terjadi di Dapur Setelah Diam-diam Pasang CCTV