Selain itu, tampak sebuah karpet, lukisan dinding, hingga meja yang kian menambah kesan estetik.
Ruang Tamu
Tak jauh dari tempat Azriel menunggu sang kekasih, tampak ruangan dalam rumah Sarah yang juga mewah.
Perabotan meja kursi berukuran besar dengan pilar-pilar putih menjulang terlihat jelas di area dalam rumah Sarah.
Selain itu, lampu gantung mewah juga kian menambah kesan mewah hunian tersebut.
Wah, tak rumah pacar Azriel Hermansyah tak kalah mewah dengan istana Cinere milik Anang Ashanty bukan?
(*)