Meski ia mengaku kadang gajinya kurang, namun Gibran berusaha memprioritaskan kepentingan masayrakat.
"Sok-sok ya malah tombok (kadang-kadang malah kurang), iya tidak apa-apa, kembali lagi saya di sini bukan untuk mencari uang," kata Gibran.
"Kurangnya banyak ya tidak perlu dipikirkan, penting warganya sehat, bisa berobat, bisa sekolah," imbuhnya.
Gibran juga menyebut bahwa gajinya digunakan untuk membayar SPP siswa tidak mampu serta membantu warga membayar obat.
(*)