Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari
Grid.ID - Toilet berwarna kuning menjadi salah satu masalah yang hampir semua orang alami di rumah.
Saat toilet kuning atau cokelat tentu akan membuat penampilan kamar mandi semakin kotor.
Kotornya toilet ini, bisa jadi disebabkan oleh akumulasi kalsium dan mineral lain yang ditemukan dalam air yang sudah terkena bakteri dan kuman.
Melansir dari steptohealth.com, tips ini akan membantu masalah kerak pada toilet kalian di rumah.
Bahan:
- 1/2 cangkir cuka putih (125 mililiter)
Baca Juga: Ajaib! Cuma Letakkan Tanaman Ini di Dalam Rumah, Tikus-tikus Langsung Ngacir