Laporan Wartawan Grid.ID, Rizqy Rhama Zuniar
Grid.ID - Siap-siap hindari situs drakorindo ilegal, sebab drama Korea 'Inspector Joy' yang dibintangi Kim Hye Yoon dan Taecyeon 2PM akan segera tayang.
Penonton tak perlu mengakses situs drakorindo ilegal demi menyaksikan penampilan Kim Hye Yoon dan Taecyeon 2PM dalam drama Korea 'Inspector Joy'.
Sebab, penonton bisa menyaksikan drama Korea 'Inspector Joy' yang dibintangi Kim Hye Yoon dan Taecyeon 2PM di situs ilegal, bukan di drakorindo ilegal.
Beberapa situs legal yang menyediakan berbagai tontonan drama Korea, antara lain Viu, Iflix, WeTV, dan iQiyi.
Sebelumnya, artis cantik Kim Hye Yoon dan Taecyeon 2PM telah dikonfirmasi menjadi pemeran utama dalam drama Korea terbaru tvN, 'Inspector Joy'.
Melansir dari MyDramaList.com, 'Inspector Joy' merupakan drama komedi yang berlatar era Joseon.
Drama ini berkisah tentang agen rahasia cerdas namun malas, dan seorang wanita janda yang memegang keyakinan mencari kebahagiaannya.
Dalam drama tersebut, Taecyeon 2PM akan berperan sebagai Ra Yi Eon, seorang agen pegawai negeri sipil kelas 6.
Sehari-hari, Ra Yi Eon menjual pangsit di sebuah toko kecil yang didirikan di dalam wilayah luar pekarangan istana.
Berkat kecerdasannya, ia kemudian ditawari posisi tinggi sebagai agen pegawai negeri, dimana ia segera diberi misi untuk ditangani.
Sementara, Kim Hye Yoon akan memerankan karakter Kim Ji Yo.
Kim Jo Yi adalah seorang realis yang percaya bahwa orang bisa bercerai.
Dia hidup di era ketika wanita tidak bisa menjadi bagian dari daftar keluarga, namun dia bermimpi dapat bercerai dan memiliki awal baru dalam hidup.
Drama Korea 'Inspector Joy' memiliki 16 episode dan akan tayang perdana pada 1 November mendatang.
(*)