Pasalnya, ia mengaku kesulitan membaca dalam Bahasa Korea dan lebih terbiasa dengan Bahasa Inggris.
"Sulit bagiku untuk membaca buku dalam bahasa Korea," kaat Eric Nam sambil tertawa.
Tak ayal, pengakuan Eric Nam itu sukses membuat penggemar tertawa.
(*)