Diberitakan sebelumnya, sang vokalis diamankan atas dugaan penyalahgunaan narkoba pada 11 Juni 2021.Saat itu, Anji ditangkap oleh Polres Metro Jakarta Barat di sebuah studio yang berada di kediamannya, kawasan Cibubur, Jakarta TimurPolres Metro Jakarta Barat menyita barang bukti ganja, ekstak ganja, kertas vapir, dan speaker (sebagai tempat penyimpan) dari penangkapan tersebut.Sejak 25 Juni, pemilik nama asli Erdian Aji Prihartanto tersebut menjalani rehabilitasi di Rumah Sakit Ketergantungan Obat (RSKO), Cibubur, Jakarta Timur.
Baca Juga: Tidak Ada Pihak yang Keberatan, Anji Divonis 4 Bulan Rehabilitasi
(*)