4. Mimpi Tentang Warna Pelangi
Sebagai diketahui pelangi terdiri dari 7 warna primer.
Saat kita memimpikan pelangi tanpa salah satu warna tersebut, berarti kita akan menghadapi masalah dan kekurangan dalam kehidupan.
Hal ini menunjukkan sesuatu yang tidak dapat kita capai.
Tetapi kita tidak perlu terlalu khawatir dengan sesuatu yang belum pasti, karena semua hal akan berjalan dengan semestinya.
5. Mimpi Melihat Pelangi di Langit
Langit yang luas bisa menyampaikan rasa damai dan tenang.
Memimpikan pelangi di langit menunjukkan kecantikan dan kepribadian unik kita.
Mimpi ini juga bisa memberitahu bahwa kita mampu melakukan banyak hal, bahkan dalam kesengsaraan hidup.
(*)