Hal itulah yang menyebabkan Ayu akhirnya bertekad melaporkan KD ke Polda Metro Jaya.
"Kita sudah melakukan somasi dan undangan dua kali ke KD, sudah diterima tapi tidak hadir untuk memenuhi undangan kami, tidak juga menjawab dan merespon somasi kami," ungkapnya.
"Maka telah terpenuhilah syarat-syarat untuk kami membuat laporan," jelasnya.
(*)