Anda tidak berbohong atau memanfaatkan orang lain untuk mencapai tujuan.
Arti mimpi mendaki ini akan berbeda jika situasinya berbeda pula.
Misalnya jika Anda mendaki melalui lanskap yang spektakuler, mungkin Anda perlu meluangkan waktu untuk bersantai.
Anda perlu meluangkan lebih banyak waktu untuk memperhatikan lingkungan sekitar.
Lalu jika Anda mimpi mendaki sendiri, itu artinya perlu mencari ruang untuk membebaskan diri dari ekspektasi sosial.
Beda cerita jika Anda mimpi melihat sekelompok pejalan kaki saat mendaki.
Mimpi semacam itu berarti Anda mungkin akan melakukan perjalanan dalam waktu dekat.
Baca Juga: Arti Mimpi Dilamar Orang Tak Dikenal Ternyata Punya Makna Berbeda Tergantung Statusmu, Apa Itu?
Jika tidak, mimpi tersebut juga bisa berarti bahwa Anda butuh istirahat atau liburan.
(*)