Terlihat dari komentar di Instagram Sandiaga Uno, tak sedikit netizen yang menyinggung kesalahan sang biduan.
"Negara kok london yu? hadehhhhh," tulis @junotics.
"Negara kok london," tulis @ykayuuni
"Negara mba bukan ibu kota," tulis @_tutiee_
"Negara kok London itu kota neng ayu..negaranya inggris," tulis @yuniar.ana.
"Emang London negara ya bukannya Ibu kota," tulis @afriatikadew.
(*)