Find Us On Social Media :

Awas Keliru, Banyak yang Tidak Tahu Kalau Saus dan Bumbu Masakan ini Mengandung Bahan Non Halal!

By None, Minggu, 7 November 2021 | 12:17 WIB

ilustrasi saus memasak

Rasanya cenderung asin dan gurih.

Arak putih ini biasa ditambahkan dalam bubur ikan atau dibuat tim ayam.

Namanya juga arak, sudah pasti mengandung alkohol dan tidak halal, ya.

Baca Juga: Setiap Hari Digunakan Sebagai Bumbu Masakan, Siapa Sangka Bawang Putih Simpan 9 Fakta Mengejutkan Ini, Bisa Digunakan Sebagai Lem

4. Saus Charsiu

Charsiu adalah olahan daging yang dibalut dengan saus merah bercita rasa manis dan asin.

Suas ini lagi-lagi datang dari negeri China sehingga biasanya dibuat dengan daging babi.

Tapi, di Indonesia sudah banyak olahan ayam charsiu yang disukai dimana-mana.

Akibatnya, saus charsiu isntan pun jadi primadona.

Nah, kita harus waspada saat memilih saus charsiu di pasaran.

Selalu pilih yang berlabel halal untuk keamanan.

Atau, perhatikan bahan pembuatannya.

Jika ada keterangan pork atau lard berarti produk tersebut mengandung bahan tidak halal.

Lard merupakan nama lain dari minyak babi.

Baca Juga: Sudah Dipakai Masak Selama 3 Bulan, Stau Keluarga Syok Temukan Bangkai Hewan Ada di Dalam Toples Bumbu Masakan Ini

Sudah tahu kan apa saja saus dan bumbu masakan yang tidak halal?

Ingat baik-baik supaya tidak salah pakai, ya!

Artikel ini telah tayang di SajianSedap.grid.id dengan judul Tak Banyak yang Tahu, 4 Saus di Dapur ini Ternyata Mengandung Bahan yang Tidak Halal! Catat Baik-baik

(*)