Find Us On Social Media :

Astaga! Nyesel Baru Tahu Sekarang, Ternyata Ini Khasiat Menakjubkan dari Berkumur dengan Air Rebusan Kulit Buah Delima

By Hananda Praditasari, Sabtu, 13 November 2021 | 06:40 WIB

Buah Delima

Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari

Grid.ID – Pernah melihat buah delima?

Buah berbentuk bulat serta berwarna merah menyala ini memang cukup familiar di kalangan masyakarat.

Meski buah delima dinilai cukup merepotkan saat mengupas kulitnya, namun ia memiliki banyak kasiat.

Tak hanya buahnya, kulit buah delima pun bisa menyembuhkan berbagai macam penyakit.

Melansir steptohealth.com, kulit buah delima dipercaya ampuh menyembuhkan sariawan.

Kekuatan penyembuhan dan antibakteri dari kulit buah delima dapat membantu melindungi kulit yang teriritasi dari sariawan.

Lantas bagaimana cara menyembuhkannya?

Baca Juga: Bisa Bikin Orang Mati Mendadak, Tolong Mulai Sekarang Stop Memasak Telur Rebus dengan Cara Ini, Hentikan Segera karena Bahaya Mengintai Kesehatanmu!