4. Softener atau Pelembut Pakaian
Jika kalian tak ingin ribet mencari bahan-bahan di atas, ada cara praktis lainnya untuk mengusir kecoa, yakni dengan menggunakan carian pelembut pakaian.
Caranya, cukup campur pelembut pakaian dengan air, lalu semprotkan campuran larutan ini secara langsung ke kecoa hingga mati.
(*)