Grid.ID – Sudah tak asing dengan buah tomat bukan?
Tak disangka buah tomat memberikan dampak baik bagi kesehatan.
Apalagi jika buah tomat yang dikonsumsi masih mentah.
Seperti yang kita tahu, tomat juga mengandung antioksidan seperti likopen, yang dapat membantu mengurangi kolesterol dan mencegah penyakit seperti osteoporosis, kanker, dan diabetes tipe 2.
Satu porsi tomat sekitar 150 gram (sedikit lebih besar dari 5 ons), hanya ada 26,8 kalori dan 5,8 karbohidrat per porsi, yang juga mengandung serat, protein dan berbagai vitamin dan mineral bermanfaat.
Banyak nutrisi, antioksidan, dan senyawa bermanfaat lainnya dalam tomat mentah dapat mencegah atau membantu mengobati berbagai masalah kesehatan.
Melansir dari Livestrong.com, berikut manfaat makan tomat mentah.
1. Membantu meringankan gejala menopause.