Tas jenis 'Baguette' tersebut dilengkapi dengan strap rantai emas yang terlihat unik.
Dilansir dari website fendi.com, tas mewah yang dikenakan Putri Marino memiliki harga $3,100 atau setara dengan Rp44,2 juta!
Terlepas dari mewahnya harga tas sang artis, OOTD simpel Putri Marino sukses mencuri perhatian netizen.
"Keren dah pokoknya" komentar akun @nenti_hani.
"Cantiknya mama Suri" komentar akun @marino.made.
"Wah keren sekali ka" komentar akun @ottliestudio.
"Kaka cantik" komentar akun @eliips00.
Baca Juga: Tampil Modis Bergaya Bak ABG, Intip Potret Shireen Sungkar Saat Kenakan Tas Mewah Seharga Mobil!
(*)