Waktu masih sekolah Hani juga pandai dalam pelajaran matematika.
Hani bahkan pernah mengikuti pertukaran pelajar dari Korea ke Tiongkok.
Tablo 'Epik High'
Leader dan rapper Epik High ini mempunyai IQ sebesar 160!
Jumlah IQ yang sama dengan fisikawan dunia Albert Einstein.
Tablo diketahu juga merupakan lulusan universitas bergengsi dunia, yakni Stanford University dan lulus dengan gelar Master Sastra Inggris.
Kejeniusannya ini juga Tablo tuangkan pada lagu-lagunya, bahkan dirinya juga menjadi produser dan penulis lagu-lagu terkenal.
Fakta unik, Tablo ternyata lahir di Indonesia lho, tepatnya di Jakarta 22 Juli 1980.
Kyuhyun 'Super Junior'