Untuk nama Naura, laman Muslim Names menjelaskan maknanya adalah “kebahagiaan” dan “bunga”.
Terakhir, nama Ayu memang biasa digunakan untuk nama orang Indonesia.
Dirangkum dari Nameberry, nama ini merupakan nama bayi perempuan asal bahasa Indonesia yang artinya “sangat feminim” dan “cantik”.
Itulah makna dibalik nama Naura Ayu.
(*)