Find Us On Social Media :

Jangan Sampai Salah! Ini 5 Cara Membersihkan Lubang Pusar dengan Benar

By None, Kamis, 2 Desember 2021 | 06:57 WIB

Ilustrasi perut dan pusar

Baca Juga: Bisa Bikin Semua Orang Syok Kalau Tahu, Hanya Konsumsi Air Lemon yang Dicampur Buah Ini Setiap Hari, Kesehatan Paru-paru Kalian Akan Tetap Terjaga

4. Menggunakan Air Lemon

Selain menggunakan air hangat, teman-teman juga bisa menggunakan air lemon, lo.

Lalu, bagaimana membersihkan pusar kita dengan air lemon? Caranya juga cukup mudah, kok.

Teman-teman hanya perlu meremas lemon agar mengeluarkan airnya. Lalu celupkan kapas pada air lemon dan tinggal gunakan membersihkan lubang pusar dengan lembut.

Terus bersihkan sampai kotoran yang ada di lubang pusar terangkat dan pusar bebas dari kotoran yang menumpuk.

5. Menggunakan Minyak Kelapa

Jika kotoran di pusar teman-teman sudah terlalu menumpuk, kita bisa memanfaatkan minyak kelapa, lo.

Minyak kelapa bisa teman-teman temukan di toko-toko terdekat.

Baca Juga: Selama Ini Banyak yang belum Sadar Ternyata Ada 5 Manfaat Luar Biasa dari Kulit Pisang, Salah Satunya untuk Mengatasi Kulit Gatal, Begini Caranya!