Find Us On Social Media :

Arti Mimpi Disambar Petir Tak Semengerikan Realitanya, Justru Pertanda Bertemu Jodoh hingga Kesempatan Emas Ini, Yuk Cari Tahu Maknanya!

By None, Jumat, 3 Desember 2021 | 05:10 WIB

Arti mimpi disambar petir ternyata pertanda ada kesempatan emas, yuk simak selengkapnya!

3. Mimpi petir menyambar

Bagi Anda yang pernah mengalami mimpi tentang petir menyambar, ini menandakan adanya pertanda baik yang akan Anda alami.

Menurut Primbon Jawa, dikatakan Anda akan mendapatkan sebuah anugerah dari Tuhan.

Anugerah yang diberikan ini ke depannya juga mampu membuat kehidupan yang semula tak baik menjadi lebih baik.

4. Mimpi petir bersamaan dengan hujan

Bermimpi melihat petir dan hujan merupakan isyarat yang kurang bagus.

Baca Juga: Jangan Panik Dulu, Arti Mimpi Melihat Buaya Dalam Air Ternyata Tidak Menyeramkan, Cari Tahu Maknanya di Sini

Digambarkan, Anda merupakan sosok yang lebih mementingkan kepentingan pribadi.

Jika hal ini terus dilakukan, Anda bisa saja kehilangan orang yang disayang karena mereka semua akan pergi meninggalkan Anda.

Untuk itu, Anda harus lebih peka lagi terhadap lingkungan sekitar.

Artikel ini telah tayang di TribunJateng.com dengan judul

Arti Mimpi Tersambar Petir dan Beberapa Makna Lainnya Dalam Mimpi Tentang Kilat

(*)