Find Us On Social Media :

Jangan Dilewatkan, Ini Dia Tren Kecantikan Tiktok yang Sebaiknya Kamu Hindari! Apa Saja?

By Marsha Ayu, Kamis, 2 Desember 2021 | 16:29 WIB

Apa saja tren kecantikan yang sebaiknya dihindari? Yuk, cari tahu!

Walau mungkin terlihat meyakinkan, penggunaan pasta gigi di atas jerawat hanya akan memperburuk kondisi jerawat, loh!

Bahkan, tak heran jika nantinya akan timbul ruam hingga reaksi luka bakar kimia karena penggunaan pasta gigi.

 

3. DIY eyebrow tint

Sama seperti tren kecantikan lainnya, melakukan eyebrow tint harus dilakukan dengan benar.

Eyebrow tint atau proses memberikan warna pada alis agar terlihat padat dan penuh, harus menggunakan produk yang tepat.

Sayangnya, masih banyak pengguna Tiktok di luar sana yang kerap membagikan tips asal-asalan dengan menggunakan pewarna yang tidak semestinya.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Vitamin Rambut Spray Murah Meriah di Bawah Rp50 Ribu, Rambut Sehat Bukan Impian!

Salah satu contoh pewarna yang sebaiknya jangan digunakan pada alis adalah pewarna janggut atau beard dye.

Jika terkena mata, produk tersebut dapat menimbulkan rasa yang amat sakit dan ditakutkan hingga kebutaan, loh!

(*)