Find Us On Social Media :

Tips Mencuci Jaket Jeans Agar Tidak Cepat Lusuh dan Terbuang, Wajib Banget untuk Diketahui!

By Marsha Ayu, Kamis, 2 Desember 2021 | 17:53 WIB

Apa saja hal yang harus diperhatikan sebelum mencuci jaket jeans?

5. Gunakan detergen natural

Saat mencuci jaket jeans, sobat Grid juga bisa menghindari penggunaan detergen kasar yang mengandung warna dan juga fragrance.

Kandungan-kandungan tersebut dapat membuat warna jaket jeans menjadi cepat memudar.

Sehingga, detergen natural bisa menjadi pilihan.

Dan walaupun sudah menggunakan detergen khusus, tetap gunakan sedikit saja, ya!

 

6. Balik sebelum mencuci

Cara terakhir yang bisa dilakukan untuk memastikan agar warna jaket jeans tidak cepat luntur adalah dengan membaliknya terlebih dahulu.

Baca Juga: Pengin Terlihat Lebih Langsing? Begini 4 Tips &Trik Buat Memilih Model Outfit!

Dengan membalik jaket jeans, sobat Grid juga bisa melindungi hardware seperti kancing atau ritsleting pada jaket jeans.

Sobat Grid juga bisa mengancingnya terlebih dahulu sebelum dicuci, loh!

(*)