Find Us On Social Media :

Bikin Geleng-geleng Kepala Gegara Harganya Melambung Saat Musim Hujan, Coba Tambahkan Satu Bumbu Ini Saat Menyimpan Cabai, Dijamin Tahan Berminggu-minggu

By Devi Agustiana, Senin, 6 Desember 2021 | 18:51 WIB

Tolong perhatikan, ternyata ada cara jitu menyimpan cabai agar tidak gampang busuk.

Jangan lupa untuk sering mengganti tisu tersebut.

Bawang putih ini akan berfungsi sebagai pengawet alami karena bersifat antibakteri.

Cara ini akan membuat cabai tidak mudah busuk dan rasa pedasnya terjaga.

Bahkan, cabai bisa awet dua sampai tiga minggu.

6. Simpan di kulkas

Apabila cabai disimpan di suhu ruang, maka hanya bertahan sekitar dua hari.

Akan tetapi, cabai bisa bertahan selama lima hingga enam hari di dalam kulkas dengan syarat suhunya tetap terjaga di lima derajat celcius.

Hindari menyimpan cabai di freezer karena dapat membuatnya berair dan busuk.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu, Ternyata Begini Trik Menyimpan Cabai Agar Tahan Lama, Nggak Perlu Setiap Hari Beli!

7. Jauhkan dari sayuran lain

Terakhir adalah jauhkan cabai dari bahan makanan yang berbau, misalnya produk olahan susu, sayuran, atau buah.

Jauhkan pula dari dari buah-buahan yang cepat busuk, seperti alpukat, pisang, dan tomat.

(*)