Find Us On Social Media :

Dianggap Tidak Berguna Oleh Kebanyakan Orang, Air Limbah AC Ternyata Bisa Dimanfaatkan untuk Berbagai Hal, Mulai Sekarang Jangan Langsung Dibuang!

By Ragillita Desyaningrum, Kamis, 9 Desember 2021 | 07:57 WIB

Air limbah AC ternyata bisa dimanfaatkan untuk berbagai macam hal dalam kehidupan sehari-hari.

Laporan Wartawan Grid.ID, Ragillita Desyaningrum

Grid.ID – Kini, sudah banyak rumah yang dilengkapi pendingin ruangan atau air conditioning (AC).

Adanya pendingin ruangan atau AC di rumah memang sangat bermanfaat untuk memberikan kesejukan.

Nah, bagi kamu pengguna AC, pastinya kamu tahu bahwa AC mengeluarkan air dari pipa pembuangan.

Dikutip dari GridHype.ID, air limbah AC ini hampir serupa dengan air suling, tapi tidak terlalu bersih.

Air buangan AC ini berbeda dengan air sumur atau air kran biasa karena tidak mengandung mineral.

Sayangnya, banyak orang yang menganggap air limbah AC merupakan air yang tidak berguna dan harus dibuang.

Padahal, ada banyak manfaat air limbah AC untuk digunakan dalam kehidupan sehari-hari lho.

Baca Juga: Bisa Membahayakan Seisi Rumah, Mendingan Segera Pindahkan AC di Kamar Tidur Jika Masih Ditempatkan di Posisi Seperti Ini Sebelum Menyesal