Find Us On Social Media :

Bukan Disimpan di Kulkas, Trik Menyimpan Telur Ayam Agar Awet Sampai Berbulan-bulan Ternyata Cuma dengan Memanfaatkan Stok Beras di Dapur!

By Annisa Dienfitri, Selasa, 14 Desember 2021 | 14:21 WIB

Cara menyimpan telur ayam yang benar.

2. Lewat pori-porinya, telur mudah menyerap bebauan.

Karenanya, telur yang saat dibeli ada dalam karton biarkan tetap pada tempatnya saat disimpan di lemari pendingin.

Cara ini juga membuat telur tetap lembab.

3. Telur putih akan tahan selama 4 - 6 minggu bila disimpan di lemari pendingin dengan suhu 7 - 13oC.

Lewat masa itu, biasanya bagian putihnya menipis dan bagian kuningnya memipih.

4. Putih telur yang sudah dipisahkan dari kuningnya bisa tahan selama 4 hari bila disimpan dalam wadah tertutup dan ditaruh di lemari pendingin.

5. Kuning telur bisa tahan selama 2 - 3 hari asalkan ditaruh di wadah kedap udara dan diberi sedikit air, simpan di lemari pendingin.

Baca Juga: Sederet Fakta Telur Ayam Ini Jarang Orang Tahu, Nomor 8 Unik Banget!