Find Us On Social Media :

20 Tahun Mengabdi Sampai Masuk Bui Bareng Majikannya Gegara Kasus Penyalahgunaan Narkoba, Segini Bayaran Sopir Nia Ramadhani

By None, Sabtu, 18 Desember 2021 | 13:31 WIB

Sopir Nia Ramadhani setia mengantar majikannya ke klub malam meski pernah tidak digaji

Ia lantas membeli sabu-sabu dari seseorang bernama Rio di daerah Kebon Kacang, Jakarta Pusat. "Saya beli di Kebon Kacang daerah Thamrin City. Yang jual Rio, sekarang tidak tahu di mana. Dari ibu Nia (uangnya)," jelas Zen. Sejak April sampai 7 Juli 2021, sejak ditangkap di rumah sang majikan, Zen mengatakan sudah tiga sampai empat kali diminta membeli sabu-sabu. Jumlahnya 1 gram sepaket dengan alat hisapnya. "Dalam empat bulan (April hingga tertangkap) tiga sampai empat kali (beli sabu-sabu) jumlah sama," ujar Zen. Zen mengaku, efek dari penggunaan narkoba itu membuatnya tidak mengantuk. "Dua sampai tiga kali hisap seperti merokok, enggak ngantuk lagi, (alasan) pengin coba (sabu)," tutup Zen Vivanto.

Baca Juga: Pakai Narkoba karena Terpukul Ayah Meninggal Dunia, Nia Ramadhani Ungkap Reaksi sang Anak Saat Tahu Ia dan Ardi Bakrie Konsumsi Obat Terlarang