"'Ndak ada saya gak ada ngapa-ngapain, Pak.' Kalau gak ada ya ngapain orang dia gak bersalah malah lucu," ujar Faisal menirukan jawaban Fuji.
Kendati begitu, Faisal justru meminta besannya agar kembali menelusuri kasus yang ditudingkan pada Fuji.
Mengingatkan kasus sebelumnya yang hanya editan, Faisal meminta Doddy untuk lebih hati-hati sebelum membuat laporan dan gaduh publik.
"'Ya, saya apa adanya aja, apa yang saya tahu ya itu. Nggak ada jadi beban buat dia (Fuji), bodo amat dia gak melakukan. Tapi kenapa ada (tudingan itu) ya saya juga bingung."
"Jangan-jangan nanti editan lagi persoalan ini, kayak kemarin itu kan heboh ini itu eh tahunya editan atau karangan orang lain," pungkas Faisal.
(*)