Find Us On Social Media :

Kerja di Depan Laptop Sekarang Jadi Lebih Nyaman, Cukup Lakukan Hal Ini untuk Membersihkan Keyboard Laptop yang Kotor, Gak Nyangka Satu Benda Ini Bisa Bantu!

By Bella Ayu Kurnia Putri, Jumat, 7 Januari 2022 | 12:21 WIB

Ilustrasi Keyboard Laptop

Tinggal gosokkan penghapus pensil pada keyboard dan tentu saja jangan lupa sela-selanya.

Kotoran yang ada pada keyboard akan menempel pada penghapus.

3. Menggunakan Penyedot Debu Mini

Cara mudah lainnya untuk membersihkan keyboard laptop adalah dengan penyedot debu mini.

Dengan menggunakan alat ini, banyak kotoran yang terangkat dari keyboard laptop.

(*)