Masa-masa yang lebih baik dari sebelumnya akan membuat kita mulai merasakan buah dari kerja keras dan penantian selama ini.
3. Mimpi Memasak Gandum
Memasak dari gandum menunjukkan bahwa kita siap untuk mulai menikmati hidup.
Mimpi ini juga berkaitan dengan pekerjaan atau bisnis.
Kita telah berkorban untuk segalanya, dan sekarang saatnya untuk menikmati buah dari pengorbanan tersebut.
4. Mimpi Tepung Gandum
Mimpi tepung gandum ini menunjukkan bahwa kita siap untuk mulai menikmati pengorbanan dan usaha yang ada selama ini.
Tampaknya kerja keras kita mulai menghasilkan keuntungan.
Jika kita seorang pekerja, mimpi ini juga berhubungan dengan upah kerja.
Baca Juga: Arti Mimpi Gelang Kaki Putus Simpan Banyak Misteri, Hal Ini yang Akan Terjadi!
(*)