Acanthosis nigricans atau AN merupakan sebuah kondisi kulit dimana satu area akan memiliki kulit yang lebih tebal dan gelap.
Kondisi ini dapat terjadi pada ketiak, namun juga dapat terjadi pada area kulit lainnya.
Biasanya, kondisi kulit ini terjadi karena faktor obesitas yang menyebabkan meningkatnya gula dalam tubuh.
5. Tidak pernah eksfoliasi kulit ketiak
Karena kulit ketiak mudah menggelap, eksfoliasi menjadi hal yang wajib untuk dilakukan.
Dengan eksfoliasi rutin, sobat Grid bisa mengangkat sel-sel kulit mati yang sering menjadi penyebab ketiak gelap.
Oleh karena itu, eksfoliasi rutin setiap 2-3 hari sekali, sangat direkomendasikan untuk dilakukan.
(*)