Pasang karakter fu terbalik, sebab ini berarti 'keberuntungan'.
Memposting karakter terbalik berarti mereka ingin 'keberuntungan' untuk 'mencurahkan' pada orang yang melihatnya.
Ya, mengingat tahun baru Imlek ini masih berlangsung di tengah pandemi covid-19, jangan lupa untuk menerapkan prokes.
Untuk mengurangi penyebaran virus dan lebih optimal, kamu perlu menyemprotkan disinfektan pada setiap sudut rumah.
Bila perlu, kamu perlu menyemprotkan pada permukaan yang keras, seperti meja, lantai, jendela, pintu atau tiang-tiang rumah.
Dalam hal ini, yang perlu kamu perhatikan adalah kandungan aman yang pada disinfektan yang kamu gunakan.
So, selamat mendekorasi rumah dan menyambut Imlek 2022!
(*)