"Oh no Aleix... Don't try this sirkuit. Emak-emak is always right," komentar netizen berakun @Tom_Harno.
Foto ibu sedang memboncengi anak-anak itu sebenarnya pernah ia bagikan melalui Instagram Story beberapa hari lalu.
Aleix memang cukup aktif di Instagram. Ia juga sempat membagikan beberapa unggahan menarik lainnya.
Seperti warung yang menjual kelapa muda bersanding dengan bensin eceran dan penampakan anak SD yang sedang berjalan pulang dari sekolah.
Baca Juga: Demi Temani Valentino Rossi, Komeng Rela Menolak Tawaran Naik Haji!
(*)