Menurut CDC, sebaiknya hindari makan terlebih makanan berat atau pedas setidaknya tiga jam sebelum tidur.
Minum terlalu banyak saat makan
Mulai sekarang, berhati-hatilah untuk tidak banyak minum ketika makan karena hal ini dapat memicu kenaikan asam lambung.
Kebiasaan minum terlalu banyak saat makan ini bisa mengencerkan asam lambung yang dibutuhkan selama pencernaan.
Oleh karena itu, pastikan untuk minum cukup air, yaitu tidak kurang dan tidak lebih untuk membantu perncernaan.
Nah, itu tadi beberapa kebiasaan yang dapat memicu GERD. Jangan diulangi lagi, ya! (*)