Dinasti ini kelewat kejam memperlakukan budak.
Maka setelah Dinasti Qin digulingkan, konsep perbudakan di Dinasti Han tidak sepopuler atau sekejam dulu.
Dinasti Tang mencoba untuk mencegah perbudakan.
Akan tetapi, praktik ini kembali populer ketika kekuasaan keluarga ini berakhir.
Selama berabad-abad, sejak Dinasti Qin, kaisar Tiongkok lainnya telah berusaha untuk mengendalikan atau menghapus perbudakan sepenuhnya.
Dinasti Ming, misalnya, membuat perbudakan ilegal.
Namun, beberapa orang di Tiongkok kuno terus memiliki budak.
Artikel ini telah tayang di laman Intisari.id dengan judul
(*)