Find Us On Social Media :

Keluarga Doddy Sudrajat Tak Gelar Acara 100 Hari Vanessa Angel dengan Alasan Baru Sembuh dari Covid-19, Chika dan Mayang Justru Tampil di Televisi Bareng Lesti Kejora dan Rizky Billar

By Hana Futari, Sabtu, 12 Februari 2022 | 19:31 WIB

Mayang dan Chika

"Tapi pengajian biasa ada, tadi pagi, keluarga, aku, daddy, sama anak anak ada," kata Puput Sudrajat.

Berbeda dari keluarga Doddy Sudrajat, dari pihak Bibi Ardiansyah, keluarga Haji Faisal menggelar acara pengajian 100 hari kepergian anak dan menantunya.

Pengajian untuk Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah digelar keluarga Haji Faisal pada Sabtu (12/2/2022) setelah waktu salat Isya.

(*)