Grid.ID- Sebelum Ramadan 2022 tiba, ada baiknya untuk menghafal doa buka puasa jauh-jauh hari.
Pasalnya, doa buka puasa ini akan selalu diamalkan sepanjang bulan Ramadan 2022 berlangsung.
Nah, bagi yang belum hafal dengan doa buka puasa, berikut bacaannya yang shahih.
Doa Jelang Buka Puasa
Mengutip Cewekbanget.grid.id, saat menjelang buka puasa, dianjurkan membaca doa ini:
"Allahumma inni as’aluka birahmatika allati wasi’at kulla sya’I an taghfira lii"
Artinya adalah, "Ya Allah sesungguhnya aku memohon kepadamu dengan rahmat-Mu yang meliputi segala sesuatu agar Engkau mengampuni aku."
Doa Buka Puasa
Mengutip Tribunnews, berdasarkan keterangan hadis, ada dua doa buka puasa yang masyhur di kalangan masyarakat umum
Doa buka puasa pertama adalah dari hadis Rasulullah yang diriwiyatkan dari Abu Dawud.
Bunyi doanya seperti ini: