Lewat kolom komentar, Maia Estianty dan Richard Daguise pun saling berinteraksi.
"Happy Birthday, Daddy Richard," tulis Maia Estianty.
Richard Daguise melalui akun @r.daguise pun membalas komentar calon besannya ini.
"Thank you so much, see you soon," tulis Richard Daguise.
Warganet pun tak ketinggalan mengomentari unggahan Alyssa.
"Besan ya, Bun," tulis akun @adillia_10.
"Bapaknya menolak tua," tulis akun @reezmore.
"Bismillah, bapaknya," tulis akun @galery_meta23.
(*)