"Seorang gadis yang tahu bagaimana menghemat uang ketika aku menghasilkan uang," tulis V dalam profil tersebut.
"Seseorang yang menghentikanku jika aku menghabiskan terlalu banyak uang," lanjutnya.
Selain itu, V tampaknya juga menginginkan sosok wanita yang patuh terhadap orang tua.
"Seorang gadis yang mengatakan membeli rumah sebelum mobil, dan seseorang yang bersedia memberikan segalanya kepada orang tuanya," tulisnya.
Baca Juga: Unjuk Gigi Main Terompet, Unggahan V BTS Ini Sukses Dilirik Musisi Jazz Pemenang Academy Award
(*)