Sedangkan nama Agatha dalam bahasa Yunani, Hawai, dan Jerman berarti baik hati, ramah, dan penuh wibawa.
Orang yang memiliki nama ini baisanya adalah pemimpin yang berambisi, berani, dan dinamis.
Dia keras kepala namun tergolong sebagai pemimpin yang percaya diri dan berwibawa.
Selain gemar berbicara apa adanya, pemilik nama ini juga memiliki sifat mandiri dan intuitif.
Sedangkan untuk nama panggilannya, Gritte, memiliki arti mutiara dalam bahasa Denmark.
Pemilik nama ini disebut orang yang punya tujuan dan filosofis.
Tak hanya itu, ia disebut sebagai sosok yang analitis, berminat pada pengetahuan, dan senang belajar.
(*)