Telur memang menjadi salah satu makanan yang banyak dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia.
Selain rasanya yang nikmat, telur juga sangat mudah untuk diolah.
Nah, telur ini menjadi salah satu makanan yang baik untuk dikonsumsi saat sahur.
Dikutip Grid.ID dari Tribunnewswiki.com pada Senin (21/3/2022), mengonsumsi 2 butir telur saat berbuka puasa dapat memenuhi asupan harian sekitar 41 persen.
Selain itu, telur juga mengandung nutrisi, protein, dan juga vitamin yang baik untuk tubuh.
2. Bayam
Bayam juga merupakan sayur yang sangat mudah dijumpai di Indonesia.
Baca Juga: Bumil Wajib Tahu! Berikut 3 Kondisi Ibu Hamil yang Tidak Diperbolehkan Puasa Saat Ramadan 2022
Nah, bayam juga juga menjadi salah satu sayuran yang baik dikonsumsi saat makan sayur.
Pasalnya, sayur bayam mengandung banyak vitamin seperti vitamin A, B, C, E, dan K yang sangat baik untuk tubuh.
Vitamin ini membuat tubuh semakin kuat dan tidak merasa lemas ketika berpuasa.
3. Ikan salmon