Find Us On Social Media :

Padahal Nggak Pernah Dilaundry, Tapi Handuk Punya Mertua Kok Bisa Selembut Sutra, Rahasianya Cuma Pakai Air Ini Saat Dicuci

By Devi Agustiana, Kamis, 24 Maret 2022 | 13:21 WIB

Ikuti cara ini kalau mau handuk tetap lembut setelah dicuci.

4. Air dingin

Kalau sering mencuci handuk dengan air panas, sebaiknya hentikan mulai sekarang.

Air panas justru bisa menurunkan usia handuk karena akan merusak serat, kain, dan warnanya akan memudar.

Bahkan, ukuran handuk bisa menyusut.

Oleh karena itu, sebaiknya gunakan air dingin saja untuk mencuci handuk.

Baca Juga: Bakal Harum Nyaingin Handuk Hotel, Ternyata Rahasianya Cuma Dicuci Pakai Satu Bahan Dapur Ini, Dijamin Anti Bau Apek Lagi

5. Proses pengeringan

Jangan menggunakan pengaturan panas yang tinggi kalau menggunakan mesin cuci untuk mengeringkan handuk.

Panas yang terlalu tinggi lama-kelamaan bisa merusak kualitas handuk.(*)