Uang ini sangat penting karena bisa menolong ketika sesuatu tak terduga terjadi.
Gunakan 20-30 persen uang THR untuk dana darurat.
3. Zakat dan sedekah
Sebagai umat muslin, perlu alokasikan 5-10 persen THR untuk membayar zakat dan sedekah.
Hal ini bisa membuat rezeki yang kita peroleh menjadi lebih berkah.
4. Investasi
Sadarilah bahwa investai sangat penting dan akan membantu mencapai tujuan keuangan di masa depan.
Oleh karena itu, selagi memiliki rezeki lebih, jangan lupa investasi.
Alokasikan THR sebesar 10-20 persen khusus untuk investasi, ya.
5. Kebutuhan lebaran
Jangan menghabiskan semua uang THR untuk belanja lebaran.