Find Us On Social Media :

Cocok untuk Sahur Pertama Nanti, Yuk Cobain Resep Ikan Sarden Orak Arik ala Ussy Sulistiawaty, Menu Sehat dan Bergizi untuk Keluarga

By Ragillita Desyaningrum, Sabtu, 2 April 2022 | 09:29 WIB

Ussy Sulistiawaty membagikan resep ikan sarden orak-arik yang cocok untuk jadi menu sehat untuk sahur pertama di bulan Ramadan 2022.

- Kamu juga bisa menambahkan bahan lainnya seperti cumi asin atau ikan lainnya yang sudah matang, hingga petai sesuai selera.

- Masukkan telur sesuai selera lalu orak-arik hingga bercampur dengan kuah.

- Selagi mengorak-arik, kamu juga bisa menghancurkan ikan sarden hingga kecil-kecil.

- Tambahkan penyedap rasa dan lada sesuai selera lalu masak hingga kering.

- Selesai, ikan sarden orak-arik ala Ussy Sulistiawaty sudah bisa disajikan bersama nasi panas, bawang goreng, dan emping.

(*)