"Sosok yang super ikonik di industri musik indonesia dan takkan tergantikan, beliau bukan musisi biasa," lanjutnya.
"Beliau juga seorang ulama yang memahami ilmu agama serta politisi yang senantiasa memperjuangkan aspirasi rakyat," sambungnya.
Pasha Ungu pun merasa bangga bahwa band-nya bisa berkolaborasi dengan Rhoma Irama.
"Teramat bangga bisa membuat sejarah baru yang belum pernah ada sepanjang sejarah industri musik Indonesia," tulis Pasha.
"Dimana un’8’u band bisa berkolaborasi dengan ayahanda H. Rhoma Irama. Selamat menyaksikan saudara-saudaraku di seluruh Tanah Air," lanjutnya.
(*)