Lebih lanjut, ia juga mengungkapkan kebahagiaannya karena memiliki seorang putra yang menghargai wanita.
"Seneng lihat perlakuan abang yang menghargai wanita," tuturnya.
Ashanty, ibu dari Arsy pun sampai ikut berkomentar.
"Gemesh banget ampunnnn," kata tulis Ashanty lewat akun @ashanty_ash.
Dikutip dari video di kanal YouTube AH PODCAST pada Sabtu (9/4/2022), terkait dengan momen tersebut Arsy yang diundang ke podcast Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah pun ditanya mengenai pendapatnya tentang King Faaz.
"Baik nggak Kak Faaz?" tanya Aurel Hermansyah.
Arsy menjawab bahwa King Faaz adalah anak yang baik,sweet, dan suka mengaji.
"Iya baik, dia suka ngaji, baik, dia sweet juga," puji Arsy pada King Faaz.
"Tapi King Faaz sama Rafathar gantengan mana sih?" selidik Atta.
"Dua-duanya. Ya kan dua-duanya temen Arsy juga," tutur Arsy memberikan jawaban aman.
(*)