Kita harus bisa membedakan mana yang keinginan, mana yang kebutuhan. Jangan sampai kita mengurangi barang yang kita inginkan, namun malah menjadi pelit terhadap barang yang dibutuhkan.
Irit bukan berarti pelit. Nah, bagaimana cara agar meski kita memiliki uang namun hidup kita tidak didikte oleh uang?
Bagaimana cara menggunakan uang agar lebih membawa kebahagiaan dalam hidup?
Temukan jawabannya di Happiness Without Money – Irit (bukan pelit) agar Bahagia melalui link ini atau bisa juga melalui Toko Buku Gramedia.
(*)