Find Us On Social Media :

Ini Link Bayar Zakat Fitrah Online Ramadan 2022, Lengkap dengan Besaran dan Tata Caranya

By Devi Agustiana, Rabu, 20 April 2022 | 09:23 WIB

Ini link dan cara pembayaran zakat fitrah online yang mudah.

Ikuti petunjuk pembayaran dan selesaikan transaksi, bisa melalui e-wallet, virtual account, atau transfer bank.

2. Cara membayar zakat secara online melalui Dompet Dhuafa:

Kunjungi laman donasi.dompetdhuafa.org

Pilih kolom jenis donasi, isi dengan pilihan ‘zakat’

Baca Juga: Biar Gak Kelabakan Pas Ramadan 2022 Tiba, Yuk Ingat Lagi Doa Niat Zakat Fitrah, Ada yang Buat Diri Sendiri hingga Anak-Istri

Pilih ‘zakat fitrah’ di kolom pengkhususan donasi dan isi jumlah nominal yang akan dibayarkan

Kemudian, lengkapi data diri pembayar zakat seperti nama lengkap, email, dan nomor telepon

Pilih metode pembayaran, bisa secara online payment atau transfer bank

Terakhir, klik “Donasi Sekarang”.

(*)