"Hai lovely people,
Gak kerasa ya kita sudah memasuki hari ke-18 di bulan Ramadan. Sayangnya, mungkin ada beberapa hari puasa kamu yang batal karena asam lambung naik. Padahal, biasanya kondisi asam lambung biasa-biasa saja.
Nah, buat penderita asam lambung, berikut saya share kenapa saat berpuasa, asam lambung bisa naik dan tips mengatasinya.
Semoga bermanfaat ya lovely people," papar Reisa.
Tidak hanya penjelasan singkat, sang dokter juga menulis penjelasan sampai faktor yang menjadi sebab.
Mengapa asam lambung dapat naik saat berpuasa?
Ini penjelasannya ya:
1. Asam lambung dapat naik saat berpuasa karena perut kita kosong selama kurang lebih 14 jam.
2. Akibatnya, asam lambung pun dapat bergejolak, dari lambung yang kosong menuju area lain, sehingga menimbulkan gejala tidak nyaman.
Faktor pencetus asam lambung: