Laporan Wartawan Grid.ID, Ragillita Desyaningrum
Grid.ID – Sebelum memulai akhir pekan, mari kita simak ramalan shio harian.
Dengan ramalan shio harian, kita pun akan mengetahui peruntungan shio kita pada hari ini.
Ramalan shio harian kali ini akan membahas peruntungan beberapa shio dalam astrologi China.
Beberapa shio tersebut mulai dari shio tikus hingga shio babi.
Mengutip Astrology.com, berikut ramalan shio hari ini Jumat 6 Mei 2022.
Shio Tikus
Ramalan shio menyarankan agar kamu memahami cara mengekspresikan emosi dengan benar.
Pelajari cara membicarakan berbagai hal dan kamu akan dapat lebih menikmati hidup.
Shio Macan
Keuntungan shio macan hari ini adalah energi kuat yang terpancar.