Selain itu, stroberi juga termasuk dalam kategori afrodisiak (makanan yang merangsang kinerja seksual yang hebat).
Untuk hasil yang maksimal, Anda dapat memakan stroberi secara langsung atau mengonsumsi smoothie yang dibuat buah berair itu.
3. Alpukat
Alpukat memberikan kebaikan berbagai nutrisi seperti asam folat, beta karoten, Vitamin E, Vitamin B6, dan magnesium.
Nutrisi tersebut, dapat memberi keajaiban untuk kesehatan reproduksi dan kesuburan.
Baca Juga: Arti Mimpi Tentang Ular, Ternyata Berkaitan dengan Hasrat Seksual? Simak Penjelasannya
Jumlah tinggi asam folat yang ditemukan dalam alpukat dapat dengan mudah meningkatkan tingkat energi Anda dan meningkatkan hubungan seksual.
Untuk mendapatkan kenikmatan Alpukat, Anda bisa melakukannya dengan sangat mudah.
Selain ditambahkan dengan susu, atau sirup, Alpukat juga sangat enak dinikmati dengan berbagai sajian.
(*)